Berikan Keamanan Saat Beribadah, Polsek Lemahabang Polresta Cirebon Pengamanan Gereja GKI

    Berikan Keamanan Saat Beribadah, Polsek Lemahabang Polresta Cirebon Pengamanan Gereja GKI


    KAB. CIREBON - Salah satu bentuk Kegiatan kepolisian polsek Lemahabang telah dilaksanakan pengamanan kebaktian minggu di gereja GKI Lemahabang dan GPdI Lemahabang oleh personel polsek Lemahabang Polresta cirebon, Minggu, (11/06/2023).

    Pada saat kegiatan pengamanan tersebut dipimipin Oleh Panit Reskrim Polsek Lemahabang Iptu imam rubianto dan dilaksanakan oleh gabungan personel polsek Lemahabang, dan dalam kegiatan tersebut dilaksanakan sterilisasi serta pengecekan terhadap para pengunjung gereja GKI dan GPdi sebagai langkah antisipasi adanya hal hal yang tidak diinginkan dalam kegiatan kebaktian minggu tersebut

    Dalam hal ini Kapolresta cirebon Kombes Pol Arif Budiman sik mh melalui Plt kapolsek Lemahabang AKP Asep Ashari SH menjelaskan bahwa pengamanan gereja dalam setiap pelaksanaan kebaktian adalah prioritas utama polri dalam menjamin keamanan warga negara dalam melaksanakan ibadah, dan diharapkan dengan adanya pengamanan yang maksimal tersebut bisa mencegah hal hal yang tidak diinginkan seperti adanya tindak pidana yang bisa saja terjadi dalam pelaksanaan kebaktian tersebut

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Himbauan Kepada Pemuda Nongkrong Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Babakan Polresta Cirebon Laksanakan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Police Goes to School: Polsek Sumber Edukasi Siswa MTs Islamiyyah Tentang Pencegahan Bullying
     Tingkatkan Rasa Aman dan Cegah Kejahatan Dini Hari Polsek Beber Patroli Stationer
    Bakamla RI dan China Coast Guard Gelar Pertemuan Tingkat Tinggi Perdana di Beijing
    Jelang Putusan Mahkamah Konstitusi, Babinsa Pos Ramil Tingginambut Sosialisasikan Pesan Kedamaian

    Tags